CLICK HERE FOR BLOGGER TEMPLATES AND MYSPACE LAYOUTS »

Jumat, 21 November 2008

Analisa Acara Kick Andy

Analisa acara kick andy
Pada hari jum’at sekitar pukul 21.30 WIB, saya menonton acara Kick Andy di stasiun metro tv. Bintang tamu yang hadir dalam acara ini adalah Ibu Muslimah yang di temani oleh Cut Mini dan 8 anak pemeran anggota laskar pelangi, yaitu : Ikal, Lintang, Kucai, Mahar, Borek, Zahara, dan Flo. Mereka adalah anak-anak asli Belitong yang berperan sebagai anggota laskar pelangi.
Dalam perbincangan tersebut, cara Andy Noya menyampaikan pertanyaan tidak terlihat kaku dan tidak menekan sehingga para tamu nya pun memiliki suasana hati yang tidak kaku dan para bintang tamu bisa menjawab pertanyaan dengan santai dan tidak tegang. Selain itu, Andy Noya juga mampu menarik perhatian para penonton. Ia sangat pandai berbicara dan mampu menguasai acara.
Acara yang di bawakan oleh Andy Noya selalu membuat suasana menjadi rileks dan spontan. Membuat penonton dan para bintang tamu tidak merasa bosan atau jenuh, karena Andy Noya dalam membawakan acara selalu disertai gurauan atau canda tawa, sehingga dapat menghibur para bintang tamu dan penonton yang hadir dalam acara tersebut.

3 komentar:

yusman mengatakan...

hehehhehe
gue juga suka tuh ntn kick andy
nie lg ntn
hehehhee
bgs bgs tulisannya
kembangin trus
GOD Luck

Ika mengatakan...

wuih, bagus banget tulisannya..
gw juga suka nonton kick andy..
makin hari makin bagus aja..
apalagi yang ngebahas laskar pelangi..
emank film yg bener2 bermutu tuch..
hehehe...
trus bahas tentang kick andy ya..
tenkyu...

Rico Hermanto mengatakan...

Kick Andy memang penuh Inspirasi...

Lam kenal.. nice blog =)